Unit Samapta Polsek Cisaat Laksanakan Patroli Dialogis Sambang Warga 

    Unit Samapta Polsek Cisaat Laksanakan Patroli Dialogis Sambang Warga 
    Unit Samapta Polsek Cisaat Laksanakan Patroli Dialogis Sambang Warga 

    SUKABUMI – Dalam rangka memberikan rasa aman kepada warga masyarakat, dan juga  menciptakan suasana yang kondusif, Personil Samapta Polsek Cisaat Polres Sukabumi Kota secara rutin melakukan giat patroli Dialogis. Sabtu (8/7/2023).

    Kapolsek Cisaat Kompol Deden SulaemanS.H., M, H mengatakan bahwa  menjaga keamanan dan kenyamanan warga masyarakat menjadi tugas utama daripada aparat keamanan khususnya Polri.

    “Kegiatan Patroli dialogis tersebut yakni mengantisipasi tindak kriminalitas serta kerawanan lainnya, seperti orang yang membawa sajam, narkoba, miras dan obat-obatan terlarang, serta antisipasi Curat, Curas, Curanmor R2/R4 serta gangguan kamtibmas lainnya, anggota juga melakukan dialogis dengan memberikan himbauan Kamtibmas pada warga mengajak kepada warga yang ditemui untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masing-masing, karena keamanan adalah merupakan tanggung jawab bersama.

    "Kegiatan patroli malam ini rutin dilakukan untuk meminimalisir kejahatan serta memberikan rasa aman kepada masyarakat karena kejahatan terjadi karena adanya niat dari pelaku dan kesempatan untuk melakukannya".Ucap Kapolsek Cisaat.

    polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sambangi Warga...

    Artikel Berikutnya

    Ciptakan Kondusifitas, Bhabinkamtibmas Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Bhabinkamtibmas Desa Ciracap Polsek Ciracap Polres Sukabumi Tingkatkan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024 melalui DDS dan Cooling System
    Safari Shalat Subuh Polsek Ciemas Polres Sukabumi Membangun Sinergitas dan Mengajak Warga Tamanjaya Jaga Kamtibmas Jelang Pilgub & Pilbup
    Koramil 2214/Surade Gandeng PEPABRI Wil VI Dalam Giat Rutilahu Purnawirawan
    Safari Sholat Subuh Berjamaah Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Meningkatkan Sinergi Polri dengan Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Intensifkan Kunjungan DDS untuk Jaga Keamanan Wilayah
    Silaturahmi Bersama Tokoh Masyarakat Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Polres Sukabumi
    Dari Pelosok Desa Hingga Kota Dukungan Untuk H. Andreas terus Mengalir agar Dampingi H. Asep Japar di Pilkada Sukabumi 2024
    Polsek Gunungpuyuh Pasang Pendera Dalam Rangka Jelang Hut Bhayangkara Ke-77
    Polsek Ciracap Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Dialogis
    Bripda Wildan Anggota Sat Lantas Polres Sukabumi Laksanakan Gatur Arus Lalu Lintas Antisipasi Kemacetan
    Bripda Wildan Anggota Sat Lantas Polres Sukabumi Laksanakan Gatur Arus Lalu Lintas Antisipasi Kemacetan
    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Pastikan Kelancaran Lalu Lintas di SDN 1 Kompa Selama Jam Masuk Sekolah
    Monitoring Sosialisasi E-Alokasi Pupuk Subsidi di Desa Nyalindung: Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Apresiasi Kinerja Bhabinkamtibmas
    Bripka Ujang Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sambang warganya
    Patroli Objek Vital Oleh Polsek Surade Polres Sukabumi

    Ikuti Kami